About Panggung Konser
Bingung Healing Kemana? Ngonser aja sanak!
Panggung Konser – Dimasa “Burn Out” dalam aktifitas sehar-hari ditambah dengan berbagai macam tuntutan hidup, membuat semua orang jadi “ingin healing”. Salah satu aktifitas healing yang saat ini sedang hype terlebih dimasa pasca pandemi adalah sing a long bareng artis kesayangan di konser.
Awalnya healing, eh keterusan jadi lifestyle yang have fun, “pokoknya ga boleh ketinggalan, harus ngonser terus”, begitu kata salah satu sanak panser yang berjuluk “si paling ngonser”.
Lewat berbagai platform, Panggung Konser hadir membagikan informasi seputar konser dan event di Kalimantan secara uptodate dan menarik, agar si paling ngonser diatas, tidak ketinggalan info.
Banyak interaksi yang dibagun oleh Panggung Konser bersama Sanak Panser hingga terbentuk komunikasi yang menerut kami keren sekali, saling bertukar informasi dan banyak hal lainnya seputar konser dan event di Kalimantan terutama Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur dan Kalimantan Tengah.
Mari kita healing! Kalo sanak panser biasa bilang, “Ngonser adalah Self Healing Terbaik”!
artikel terbaru
#PANSERBLOG
Artikel dan Berita Menarik Seputar Konser & Hiburan Sanak ai.